BeritaDaerahNews

Gempa 5.5 Magnitude Guncang Bonebolango Terasa Hingga Luwuk

625
×

Gempa 5.5 Magnitude Guncang Bonebolango Terasa Hingga Luwuk

Sebarkan artikel ini

Banggaikece.id– Gempa bumi dengan kekuatan 5.5 Magnitude mengguncang wilayah Bonebolango, Gorontalo, Kamis 27 Juni 2024.

Gempa yang terjadi sekitar Pukul 11.46 WITA itu terasa hingga Kota Luwuk, Kabupaten Banggai.

Kejadian gempa ini sempat membuat panik warga, hingga berupaya lari keluar rumah.

BACA JUGA:  Tabrakan Hebat Terjadi di Singkoyo Vixion Vs Sonic
BACA JUGA:  Seru! Putra Jagal dan Tanjung Tuwis Bertemu di Babak 8 Besar Danki Cup 2024

Berikut informasi lengkap gempa yang terjadi berdasarkan data dari BMKG.

Gempa 5.5 Magnitude ini dengan kedalaman 10 Km  dan dinyatakan tidak berpotensi tsunami.

BACA JUGA:  Dimulai 19 Januari, LP3M Unismuh Luwuk Gelar Pembekalan KKN-MB Angkatan 37

Lokasi gempa 88 km Tenggara BONEBOLANGO- GORONTALO dan jarak dari Kota Luwuk sekitar 101 KM. (*)