BeritaDaerahNews

Kabag Prokopim Harap Wartawan Terus Bersama Mendukung Program Pemda Banggai

19
×

Kabag Prokopim Harap Wartawan Terus Bersama Mendukung Program Pemda Banggai

Sebarkan artikel ini
Kabag Prokopim Setda Kabupaten Banggai, Muhlis Pampawa memberikan ucapan dirgahayu ke 78 PWI dan Hari Pers Nasional. FOTO: JAJAD
Example 300250

Bangggaikece.id- Kepala Bagian (Kabag) Protokol dan Komunikasi Pimpinan (Prokopim) Sekretariat Daerah (Setda) Kabupaten Banggai, Muhlis Pampawa, mengucapkan dirgahayu ke 78 PWI dan Hari Pers Nasional.

Ia tak luput menyampaikan terima kasih kepada rekan-rekan wartawan yang telah dan terus menjadi mitranya untuk mempublikasikan kegiatan Pemerintah Daerah (Pemda) Banggai.

BACA JUGA:  Lomba Pentas Seni Meriahkan Banggai Government Expo, Mulai Pop Singer Hingga Dero Kreasi

“Dirgahayu PWI dan Hari Pers Nasional, telah bersama-sama menjadi mitra. Tanpa media, kita tidak apa-apanya,” kata Muhlis saat menjadi MC di acara Hari Pers Nasional dan HUT ke 78 yang dihadiri Bupati Banggai, Kajari dan Dandim 1308 Luwuk Banggai, Jumat 9 Februari 2024.

BACA JUGA:  Kalahkan Dirgantara Bubung Lewat Adu Penalti, MAU Fc ke Semifinal Camat Luktar Cup 2024

Ia juga menyentil soal anggaran media yang masuk dalam program kerjasama, saat ini tengah evaluasi. 

“Semoga semua insan pers tercover.  Kami mohon dukungan untuk bisa terus bersama-sama dalam mendukung program Pemda Banggai,” harapnya.

BACA JUGA:  Datang di Banggai Government Expo, Kalla Toyota Berikan Promo Menarik!

Sebelumnya, Ketua PWI Banggai, Iskandar Djiada menyampaikan terima kasih kepada Bupati Banggai yang telah mengizinkan PWI untuk menempati aset Pemda 

“Semoga silaturahmi, antara wartawan dan Pemda Banggai bisa terus terjalin dengan baik,” ucapnya. (*)