BeritaDaerahNews

Wujudkan Program Bupati, Pemdes Patukuki Gelar Rembuk Stunting 2024

88
×

Wujudkan Program Bupati, Pemdes Patukuki Gelar Rembuk Stunting 2024

Sebarkan artikel ini

Banggaikece.id  – Pemerintah Desa (Pemdes) Patukuki  Kecamatan Peling Tengah, Kabupaten Banggai Kepulauan Sulawesi Tengah telah usai melaksanakan  kegiatan Rembuk Stunting, di Balai Pertemuan Rakyat Desa Patukuki Jumat, (31/5vv/2024).

Kegiatan tersebut mengangkat tema ‘Dukungan dan Upaya Mengatasi Stunting Dengan Mengutamakan Kesehatan Ibu dan Anak’.

Camat Peling Tengah Haryadi Yasano ST, membuka acara tersebut dan turut dihadiri pemateri Kabupaten yakni Dinas PMD, Bapedda, PJ kades Patukuki, BPD, Kader Posyandu, KPM, Tokoh Pendidik,Tokoh Agama Tokoh Adat dan Toko pemuda serta Bidan desa,PKK desa dan Kader kesehata.

BACA JUGA:  Seru! Putra Jagal dan Tanjung Tuwis Bertemu di Babak 8 Besar Danki Cup 2024
BACA JUGA:  Tega Cabuli Adik Ipar di Batui Berulang Kali, Pria Ini Dibekuk Polisi

Camat Peling Tengah, Haryadi Yasano ST dalam sambutannya mengatakan, stunting sudah menjadi tanggung jawab kbersama, baik pemerintah daerah maupun masyarakat.

Stunting bukan cuman pemberian makanan tambahan, ibu hamil dan menyusui, akan tetapi tetapi. 

Stunting adalah kopleks, makanya harus melibatkan seluruh pihak terkait dalam permasalahan Stunting.

BACA JUGA:  Thower FC, Bintang Akambars FC, dan MZ A FC Raih Kemenangan di Penyisihan Futsal Open Turnamen Solidarity Cup for Palestina 2025

Haryadi juga mengatakan Rembuk Stunting adalah bentuk dukungan program strategis Pemerintah daerah kabupaten Bangkep.

“Rembuk Stunting salah bentuk mewujudkan program strategis Pj Bupati Bangkep, Ihsan Basir.

“Olehnya itu saya meminta dukungan semua pihak, untuk menurunkan angka Stunting dikecamatan peling tengah, “tandasnya. (RS)**